Jumat, 21 Desember 2012

Setiap kapal akan menemukan pelabuhannya...

Setiap pendakian akan menemukan puncaknya...

Setiap kegelapan akan menemukan cahayanya...

Setiap perjalanan akan menemukan tempat pemberhentianny*a...

Setiap hati akan menemukan pemiliknya...

Setiap rindu akan menemukan obatnya...

Setiap usaha akan menemukan hasilnya...
Suatu hari nanti... Aamiin....

0 komentar:

Posting Komentar